Trip ke Kathmandu dan Pokhara,Nepal

Start: 16 Nov. 2014, 9.00
Hi Temen2, Salam Backpacker ...Saya ada trip ke Nepal,rencana mau ke Kathmandu dan Pokhara saja,soale waktunya cuma seminggu,tiket sudah beli..itin kasarnya seperti ini:
16 Nop :KUL-KTM(Rp.2.530.800 PP)sampai kathmandu jam 19.45 trus menuju hostel Om Tara Guest House di daerah Thamel (Rp 81.400) satu kamar berdua,nginep semalam saja.
17 Nop:Keliling Kathmandhu kalau sempat ke Nagarkot..
18 Nop:Naik Bus ke Pokhara tiket anggaran 950 NRP (Rp.120.00)pagi berangkat,sampai Pokhara jam 3 atau 4 sore(7/8 jam perjalanan,truz check in Hostel di Green Peace Resort(2 malam 2 orang Rp 281.200).Istirahat..
19 Nop:Keliling danau Phewa(Phewa Lake)seharian menggunakan perahu atau treking,liat nanti aja yg mana yg enak...
20 Nop :Bus Pulang ke Kathmandhu,sampai kathmandhu sore,istirahat.
21 Nop:Muter2 kathmandu
22 Nop:terbang ke KL
Nah itu itin kasar saya,apapun bisa berubah lihat sikon,kalau ada temen yg kebetulan disana,kita bisa kopdar atau jalan bareng... terima kasih.
Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar